Browsing Category:Kue Basah

Resep Makaroni Schotel

0 Comments
Gizinya yang tinggi karena karbohidrat, protein, lemak dan vitamin terkandung di dalamnya. Pematangan makaroni schotel dengan cara dipanggang seperti dalam resep, akan memberikan efek kering, renyah dan memerah pada makaroni. Namun Anda bisa juga mematangkan macaroni schotel dengan cara dikukus, apabila oven tidak tersedia...
Continue reading
Share

Resep Lapek Sagan

0 Comments
Merupakan sajian dari Sumatera Barat. Yang terbuat dari tiga bahan utama yaitu, beras ketan, pisang kapok, dan parutan kelapa muda. Daun pisang sebagai pembungkusnya saat proses pematangan. Legitnya lapek sagan, dan mudah saat membuatnya, membuat Anda ingin segera mencoba resep berikut.BAHAN:• 1 sisir (isi...
Continue reading
Share

Resep Lalampa

0 Comments
Sajian khas dari Manado, sejenis lemper dengan isi ikan tongkol cincang yang telah dimasak terlebih dahulu. Resep lengkapnya ada di sini.BAHAN:- 1 ekor ikan tongkol, dicincang.- 1/2 kg beras ketan.- 3 cangkir santan kental (-/+ 600 ml)- Garam secukupnya.- 2 sdm minyak goreng.- 2...
Continue reading
Share

Resep Lemper Isi Rendang

0 Comments
Rendang salah satu icon masakan Indonesia dari pulau Sumatera, khususnya kota Padang. Bumbu rendang sendiri tidak hanya bisa kita pakai untuk memasak olahan daging. Bahan lain juga bisa kita olah dengan menggunakan bumbu rendang. Salah satunya dalah kentang. Kentang yang dimasak dengan menggunakan bumbu...
Continue reading
Share

Resep Dadar Enten

0 Comments
Merupakan salah satu jenis jajanan tradisional, dari kategori kue basah. Mudah dalam membuatnya. Langsung saja yuuk kita simak cara membuatnya, melalui resep ini.BAHAN DADAR:- 150 gr terigu serbaguna- 1 butir telur, kocok lepas- 1/2 sdt garam- 300 ml susu cair- 1 sdt essens pandan-...
Continue reading
Share

Resep Bolu Sakura

0 Comments
Membuat bolu sakura sama halnya dengan membuat kue bolu. Yang membedakan adalah pada bentuk/hasil cetakkannya. Untuk bolu sakura menggunakan cetakan bentuk sakura. Bahan, resep, dan cara membuatnya ada dalam resep berikut.BAHAN:BAHAN BOLU:• 4 butir telor ayam• 100 g gula pasir•200 g tepung terigu• 50...
Continue reading
Share

Resep Bongko Mutiara

0 Comments
Jajan pasar tradisional ini, memang tak lekang oleh waktu. Masih tetap ada di pasar tradisonal baik di pedesaan maupun di kota. Hanya saja semakin jarang daun pisang, sebagai pembungkusnya diganti menggunakan plastik snack. Namun Anda juga bisa membuatny tanpa dibungkus daun pisang maupun plastik...
Continue reading
Share

Resep Cantik Manis

0 Comments
Jajanan tradisional yang masih selalu hadir di jajaran etalase pedagang kue, baik di pasar tradisional, maupun toko kue. Jajanan ini sangat mudah membuatnya, juga untuk mendapatkan bahan-bahannya. Langsung praktek membuat yuuk…! Dengan panduan resep berikut. BAHAN:• 50 gr pacar cina (tapioca pearl)•...
Continue reading
Share

Resep Crepe Pisang Coklat Saus Lemon

0 Comments
Merupakan variasi dari kue crepe yang biasa Anda nikmati/jumpai yang dijual di konter-konter makanan siap saji yang ada di tempat umum, seperti mall, supermarket, dan tempat lainnya. BAHAN:BAHAN CREPE :• 3 cup susu cair low fat• 1 cup tepung terigu •3 butir telur...
Continue reading
Share

Resep Ice Cream Cake

0 Comments
Bagi Anda yang pernah merasakan kelezatan ice dream cake, dan masih penasaran bagaimana membuatnya. Resep berikut layak dicoba. Yuuk..buat ice cream cake!BAHAN PEACH ICE CREAM:• 500 ml fresh cream• 750 ml susu full cream• 5 kuning telur• 200 gr gula pasir• 1 sdt gelatin...
Continue reading
Share

Resep Brownies Fudge

0 Comments
Bagi penyuka brownies yang tidak kering dan moist, brownies fudge ini patut dicoba. Brownies ini rasanya lembut dan coklatnya terasa sekali, karena komposisi resepnya, yaitu coklat lebih banyak dibanding terigu. Dicoba untuk membuatnya yuuk…!BAHAN: • 450 gr dark cooking chocolate • 300 gr mentega...
Continue reading
Share

Resep Pancake Blueberry

0 Comments
Kue dadar yang dibuat dari campuran tepung terigu, susu, telur dan gula dan diolah dengan cara digoreng di atas wajan datar yang telah diolesi sedikit minyak. Kreasi pancake yang kami sajikan kali ini adalah, dengan tambahan topping blueberry. Anda bisa berkreasi dengan aneka rasa...
Continue reading
Share