Tag: ice cream chocolate

  • Resep Muddy Mud Pie (Australia)

    Resep Muddy Mud Pie (Australia)

    BAHAN :
    100 gram oreo
    150 gram ice cream chocolate
    150 gram ice cream vanilla
    60 gram telur
    100 gram dark chocolate
    CARA MEMBUAT MUDDY MUD PIE (AUSTRALIA) :
    1. Campurkan biskuit oreo dengan putih telur.
    2. Simpan adonan ke dalam loyang dan diamkan selama 15 menit dalam freezer.
    3. Letakkan es krim vanila dan coklat di atas adonan, diamkan di dalam freezer.
    4. Potong-potong, beri garnish berupa potongan buah dan sajikan sesuai selera.