Tag: Masakan Swedia

  • Resep Beef Croquette

    Resep Beef Croquette

    BAHAN :
    400 gram tepung terigu
    200 gram margarine
    200 gram daging sapi, cacah kecil-kecil
    100 gram bawang putih iris tipis-tipis
    50 gram daun parsley
    250 gram tepung roti
    2 butir telur, kocok lepas
    1 liter kaldu sapi
    CARA MEMBUAT BEEF CROQUETTE (SWEDIA) :
    1. Lelehkan margarin, tumis bawang putih hingga harum. Tambahkan daging sapi cacah sampai matang.
    2. Tambahkan tepung terigu, aduk terus kemudian tambahkan kaldu sapi sedikit demi sedikit.
    Aduk terus sampai tidak lengket.
    3. Bagi adonan masing-masing seberat 120 gram atau menurut selera . Lumuri masing-masing adonan dengan kocokan telur,
    lalu goreng dengan minyak panas.
    4. Angkat, sajikan dengan taburan daun parsley.