Tag: merica hitam utuh

  • Resep Kepiting Lada Hitam

    Resep Kepiting Lada Hitam

    BAHAN:
    – 2 ekor (± 500 gram) kepiting telur
    – minyak goreng secukupnya, untuk menumis
    – 4 siung bawang putih, memarkan
    – 1 sdm merica hitam utuh, tumbuk kasar
    – 1 sdt kecap inggris
    – 1 sdt kecap manis
    – 1 sdt saus tiram
    – 1 sdt gula pasir
    – 1 sdm mentega
    – garam secukupnya
    – merica putih halus secukupnya
    CARA MEMBUAT KEPITING LADA HITAM:
    1. Bersihkan kepiting telur, rebus, lalu belah menjadi beberapa bagian. Pecahkan bagian kaki dan capitnya.
    2. Panaskan mentega.Tumis kepiting bersama merica hitam, masukkan semua bahan, lalu masak terus hingga matang, angkat.