Tag: ORANGE WITH STRAWBERRY COULIS

  • Resep Orange With Strawberry Coulis

    Resep Orange With Strawberry Coulis

    BAHAN:
    • 16 buah jeruk shantang, kupas kulitnya
    • 1 sdm gula pasir
    • 50 ml air
    COULIS:
    • 200 gram strawberry
    • 50 ml air matang
    • 3 sdm gula pasir
    • 8 buah strawberry, potong dadu kecil
    CARA MEMBUAT ORANGE WITH STRAWBERRY COULIS:
    1. Rebus jeruk bersama gula dan air hingga air menyusut dan kering. Angkat.
    2. Coulis: blender strawberry bersama air dan gulf hingga lembut.
    3. Tambahkan potongan strawberry.
    4. Sajikan jeruk bersama coulis strawberry.

    UNTUK + 16 POTONG