Tag: Roti kepang keju

  • Resep Roti Kepang Keju

    Resep Roti Kepang Keju

    BAHAN :
    1 adonan resep dasar roti manis
    Keju 250 gram
    Kuning telur 1butir
    CARA MEMBUATNYA :
    1. Tipiskan hasil adonan (hasil fermentasi II) hingga setebal 1/4 cm. potong menyerong kedua sisinya tetapi tidak putus. Isi bagian tengahnya dengan irisan keju.
    2. Silang kedua sisi yang terpotong sepanjang adonan hingga barber tu
    kepang diamkan selama 30 menit lalu panggang dalam oven (180°C),