Tag: Salad Tomat Pedas dengan Sosis

  • Resep Salad Tomat Pedas Dengan Sosis

    Resep Salad Tomat Pedas Dengan Sosis

    BAHAN :
    3 tomat sedang, iris kubus 1 cm
    1 bawang Bombay merah sedang, iris
    1 paprika hijau kecil
    2 sendok makan daun ketumbar cincang beberapa tetes saus Tobasco
    8 sosis besar rasa rempah dan bawang putih
    CARA MEMBUAT SALAD TOMAT PEDAS Dengan SOSIS :
    1. Campur tomat, bawang, paprika, ketumbar dan Tobasco. Simpan dalam lemari
    es selama 1 jam.
    2. Tusuk-tusuk sosis dengan garpu. Panggang, berbecue atau goreng sosis di atas api
    sedang sampai matang. Dinginkan, lalu iris setebal 2 cm.
    3. Atur sosis, tomat dan bumbu lainnya dalam piring saji. Sajikan dalam suhu ruangan
    dengan roti berkulit keras.

    Persiapan: 25 menit + diamkan I jam
    Waktu masak: 12 menit
    Hidangan: 4 orang