Resep Kembang Tahu Keju Kacang
Olahan kacang kedelai yang bisa kita nikmati selain sebagai lauk yaitu tempe, tahu, juga sebagai susu kedelai. Dari susu kedelai setelah melalui beberapa proses pengolahan dan penambahan tepung tahu, bisa kita buat menjadi olahan kembang tahu. Layaknya pudding. Sebagai pelengkap penyajian kembang tahu...