Resep Bebek Goreng Mentega
Ayam goreng mentega, iga sapi goreng mentega, udang goreng mentega, sudah begitu familiar bagi kita. Bagaimana dengan bebek goreng mentega. Hmmm….aroma harum, sedap saat daging bebek ditumis bersama dengan bumbu. Membuat perut semakin keroncongan. Ini dia resep dan cara memasak daging bebek goreng mentega.BAHAN:•...