Tag: Es Kopyor

  • Resep Es Kopyor

    Resep Es Kopyor

    BAHAN:
    1 bungkus agar-agar
    4 gelas santan kental
    4 sdm gula
    Garam secukupnya
    Vanili 1/2 sdt
    Sirup cocopandan
    4 1 bongkahan es batu
    CARA MEMBUAT ES KOPYOR:
    -Masak semua bahan sampai mendidih, setelah mendidih, dinginkan sebentar, lalu guyur pelan-pelan, ke atas es
    batu, biarkan menggumpal-gumpal, aduk-aduk kalau terlalu menggumpal.
    -Diamkan sampai benar-benar keras.
    -Sajikan dengan sirup cocopandan dan es batu.

  • Resep Es Kopyor

    Resep Es Kopyor

    BAHAN :
    1 bungkus agar-agar
    1 buah kelapa muda (tebal dagingnya)
    2 sendok makan gula pasir
    1/2 gelas air kelapa
    Garam secukupnya
    Es batu secukupnya
    CARA MEMBUAT ES KOPYOR :
    • Parutlah/kerok (ambil dagingnya) buah kelapa muda, air kelapa jangan dibuang(untuk agar-agar).
    • Tuang agar-agar dengan air kelapa 125 cc (yang sebelumnya di saring terlebih dahulu)
    • Setelah itu jadikan satu kedua adonan (agar-agar dengan daging kelapa),lalu masak dengan api kecil
    tambahkan serta garam dan gula.
    • Didihkan, jika sudah mendidih segera angkat, dinginkan.
    • Taruh es batu ked lam gelas/magkuk saji, tuangkan adonan ini sedikit demi sedikit ke dalam gelas /
    mangkuk saji yang telah diisi es batu sebelumnya.
    • Bisa ditambah dengan sirup bila suka , serta taburi serutan es batu agar lebih menarik &nikmat.