Tag: gula putih

  • Resep Mie Bakso Kuah

    Resep Mie Bakso Kuah

    Menikmati menu bakso, sangat beragam caranya. Menikmatinya di kios bakso yang ada, ataupun membeli bakso di abang bakso yang lewat tempat tingal Anda. Namun di saat tertentu Anda ingin menikmati bakso, sementara abang bakso tak kunjung lewat. Hendak keluar membeli bakso di kios bakso, namun sikon tidak mendukung. Berikut resep mie bakso kuah yang bisa Anda buat di rumah, di saat Anda menginginkan.
    BAHAN-BAHAN:
    • 5-10 bakso sapi siap saji
    • Soun / Bihun / Mie telor (bisa dipilih sesuai selera atau dicampur)
    • 4 lembar Sawi hijau
    • 500 ml Kaldu ayam
    • 2 sdt garam
    • 1/4 sdt gula putih
    • 1 sdt merica
    • bawang goreng secukupnya
    • seledri secukupnya
    CARA MEMBUAT MIE BAKSO KUAH:
    1.Panaskan panci, rebus kaldu ayam tambahkan garam, gula dan merica.
    2.Rebus bakso sapi siap saji ke dalam kaldu ayam tadi, sisihkan.
    2.Rebus mie (sesuai pilihan) hingga matang, sekaligus rebus sawi hijau sisihkan
    3.Siapkan mangkuk, masukkan mie dan sawi hijau
    4.Siram dengan air kaldu dan tambahkan bakso yang sudah direbus tadi.
    5.Taburkan bawang goreng dan seledri
    6.Siap disajikan

  • Resep Pie Apel

    Resep Pie Apel

    Bila Anda mempunyai stok banyak buah apel di rumah, mungkin dari Anda belanja ataupun buah tangan kerabta, teman, Anda bisa mengekpresikan sajian buah apel tesebut, degan mengolahnya menjadi kue yang lezat, “Pie Apel” . Untuk resep pie apel berikut menggunakan apel granny smith, namun tak ada salahnya dicoba dengan apel jenis lain. Selamat mencoba!
    BAHAN KULIT PIE:
    • 250 g tepung terigu serbaguna
    • 1/2 sdt garam
    • 1/2 sdt baking powder
    • 205 g shortening (mentega putih)
    • 120 ml air dingin
    • Loyang pie berukuran 9 inchi (bisa menggunakan loyang kaca tahan panas atau loyang alumunium)
    BAHAN ISI:
    • 113 g mentega tawar
    • 3 sdm tepung terigu serbaguna
    • 60 ml a i r
    • 113 g gula putih
    • 113 g gula merah (hancurkan)
    • 8 buah apel granny smith ukuran sedang, potong kecil-kecil
    CARA MEMBUAT KULIT:
    – Di dalam mangkuk besar, campurkan tepung terigu, garam dan baking powder.
    – Tambahkan mentega, dan campurkan menggunakan pisau pastri hingga terbentuk adonan dengan tekstur berbutir-butir.
    – Tambahkan air sedikit demi sedikit dan campur adonan hingga dapat dibentuk menjadi bola. Bagi menjadi dua bagian, bungkus menggunakan plastik lalu simpan dalam kulkas selama minimal 4 jam atau semalaman.
    CARA MEMBUAT PIE APEL:
    – Panaskan oven dengan suhu 220 derajat Celcius.
    – Lelehkan mentega tawar, lalu masukkan tepung terigu hingga membentuk pasta.
    – Tambahkan air, gula putih, dan gula merah, aduk2 hingga mendidih. Kecilkan api.
    – Aduk cairan isi dengan apel yang telah dipotong-potong.
    – Ambil satu bagian adonan kulit pie, lalu giling menggunakan gilingan kayu, usahakan membentuk lingkaran berdiameter sedikit lebih besar dari loyang pie. Letakkan di atas loyang pie, dan pijit pinggirannya dengan ujung jari sehingga bergelombang (jika loyang sudah bergelombang, adonan diatur agar mengikuti pola loyang).
    – Tata campuran apel di dalam loyang pie.
    – Tutup loyang dengan menggunakan adonan kulit pie. Pijat pinggiran kulit pie hingga kulit pie bagian atas dan bawah menempel dengan baik. Buat irisan-irisan kecil di kulit pie penutup agar uap panas dapat keluar saat pemanggangan.
    – Panggang selama 15 menit lalu turunkan suhu oven hingga 175 derajat Celcius, dan panggang kembali selama 30-45 menit atau hingga kulit pie berwarna kuning keemasan.

  • Roti Kukus

    Roti Kukus

    BAHAN:
    • 4 roti kukus
    • 1/2 ons mentega
    • 1/2 ons gula puith
    • Selai kacang
    • Strawberry
    CARA MEMBUAT ROTI KUKUS:
    1. Roti di belah, dibagi dua.
    2. Oleskan mentega atas bawah.
    3. Taburi dengan gula putih.
    4. Belah tengahnya roti, yang sudah di bagi dua tadi.
    5. Oleskan tengah roti bagian bawah, dengan strawberry. Yang bagian atasnya dengan mentega.
    6. Olesi dengan kacang.
    7. Panaskan dandang,kukus selama 10 menit.

  • Getuk Singkong

    Getuk Singkong

    BAHAN:
    • 1 kg singkong pulen
    • 1 butir kelapa, di kupas, lalu di parut
    • 1 1/2 ons gula merah / gula putih
    • 2 vanili
    • 1/2 sdt garam
    CARA MEMBUAT GETUK SINGKONG:
    1. Kupas singkong, potong-potong, lalu cuci.
    2. Rebus singkong sampai empuk.
    3. Tumbuk singkong sampai halus.
    4. Satukan gula, kelapa parut jadi 3/4 bagian.tambahkan vanili
    5. Tumuk sampai halus.
    6. Bentuk getuk sesuai dengan selera (kotak, atau serong).
    7. Gulingkan ke 1/4 bagian kelapa parut.(kelapa dikukus dulu).

  • Resep Es Gula Asam (Khas Jawa)

    BAHAN:
    • 2 Ons Asam Jawa
    • 2 gelas gula pasir atau sesuai selera
    • 4 gelas gula putih
    • Atau bisa juga dengan bahan berikut:
    • 200 gr asam jawa
    • 1 ltr air
    PELENGKAP:
    • 100 gr sirup gula
    • 500 ml air soda
    • es batu
    HIASAN:
    • Batang serai untuk pengaduk
    CARA MEMBUAT ES GULA ASAM:
    1. Cuci asam jawa, kemudian rebus dengan ari, hingga mendidih dan asam jawa hancur.
    2. Kemudian saring, masukkan kedalam panci.
    3. Gula dimasak dengan sedikit air, hingga larut, kemudian saring, dan masukkan ke dalam panci air asam Jawa yang sudan disaring.
    4. Masak kembali setelah sempurna mendidihnya, angkat lalu dinginkan.
    5. Setelah dingin taruh di gelas, bubuhi es bagu dan hidangkan.
    6. Sajikan

  • Resep Pangsit Goreng (China)

    Resep Pangsit Goreng (China)

    BAHAN:
    15 buah Kulit pangsit
    BUMBU:
    600 ml Minyak wijen
    250 gram Tepung terigu
    250 gram Tang Mien (sejenis tepung kanji yang diambil dari pati tepung terigu)
    5 gram Baking soda
    5 gram Gula putih
    3 gram Bumbu masak
    2 gram Garam
    1 gram Bubuk lada putih
    1 gram Kaldu ayam bubuk
    1 gram Air abu sejenis cuka
    Air secukupnya
    CARA MEMBUAT PANGSIT GORENG (China):
    1. Campurkan semua bumbu, aduk hingga rata.
    2. Bungkus dengan kulit pangsit.
    3. Goreng dengan minyak sedang.
    4. Tunggu hingga warna kulit pangsit berubah menjadi kecokelatan.
    5. Sajikan.

  • Resep Hakau (Hongkong)

    Resep Hakau (Hongkong)

    BAHAN:
    600 gram Udang
    300 gram Margarine
    250 gram Tepung terigu
    250 gram Tang Mien (sejenis tepung kanji yang diambil dari pati tepung terigu)
    100 ml Minyak wijen
    5 gram Baking soda
    5 gram Gula putih
    3 gram Bumbu masak
    2 gram Garam
    1 gram Air abu (seperti cuka)
    1 gram Kaldu ayam bubuk
    1 gram Merica putih bubuk
    Air mendidih secukupnya
    CARA MEMBUAT HAKAU (Hongkong):
    1. Tepung superior sang fen dan wheat starch diaduk menjadi satu.
    2. Tambahkan air mendidih, aduk hingga adonan rata.
    3. Tipiskan adonan seperti kulit pangsit, sisihkan.
    4. Udang, minyak ayam aduk menjadi satu.
    5. Masak semua bumbu, aduk hingga rata.
    6. Bungkus adonan udang ke dalam kulit pangsit.
    7. Steam (kukus) selama 3-4 menit.
    8. Sajikan.

  • Resep Urab

    Resep Urab

    BAHAN :
    6 Tangkai kangkung, potongpotong
    6 batang kacang panjang, potong-potong
    2 genggam taoge, siangi
    1/2 butir kelapa parut
    2 ruas kencur, haluskan
    3 buah cabe merah, haluskan
    2 siung bawang putih, haluskan
    2 butir bawang merah, haiuskan
    1/2 sdt terasi, haluskan
    2 sdt garam, haiuskan
    1 1/2 sdm gula putih
    1/2 gelas air
    3 sdm minyak goreng
    CARA MEMBUAT URAB :
    • Didihkan 3 gelas air sampai mendidih. Rebus potongan kangkung selama 3 menit.
    Angkat dan tiriskan.
    • Rebus potongan kacang panjang selama 5 menit.
    • Angkat dan tiriskan.
    • Matikan api. Masukkan toge, biarkan sebentar. Angkat. Tiriskan.
    • Panaskan minyak.
    • Tumis bumbu halus sampai harum.
    • Masukkan kelapa parut. Aduk. Biarkan selama 10 menit.
    • Tambahkan air, garam, dan gula.
    • Biarkan kembali selama 5 menit, angkat.
    •Atur sayuran yang telah direbus dalam piring saji, taburi/campur dengan kelapa parut yang telah ditumis bersama bumbu halus.
    • Sajikan.

  • Resep Semur Daging (Sunda)

    Resep Semur Daging (Sunda)

    BAHAN :
    1 kg daging
    7 gelas santan (dari 1 butir kelapa)
    4 buah cabe merah, haluskan
    4 siung bawang putih, haluskan
    2 sdm bawang goreng, haluskan
    1 buah tomat besar, haluskan
    ½ sdm kemiri, haluskan
    1/4 butir pala, haluskan
    11/2 sdt merica bijian, haluskan
    1/4 gelas kecap manis
    1 sdm gula putih
    2 lembar salam
    2 ruas lengkuas, memarkan
    CARA MEMBUAT SEMUR DAGING :
    • Potong-potong daging, cud dan tiriskan.
    • Masukkan semua bumbu ke dalam wadah 4 gel santan
    • Masukkan pala, salam, lengkuas, gula, garam n cap.
    • Masukkan daging.
    • Masak dengan api sedang.
    • Aduk sekali-sekali.
    • Masak sampai kuah santan mengental

  • Resep Combo Hot Rock

    Resep Combo Hot Rock

    COMBO HOT ROCK (NEW YORK)
    BAHAN :
    180 gram tenderloin
    150 gram dada ayam
    1/2 udang raja (king prawn)
    100 gram kentang
    Aneka sayuran (mix vegetables)
    BAHAN SUSU:
    Saus BBQ
    50 ml saus tomat
    20 ml pasta tomat
    30 gram bawang bombai
    10 gram bawang putih
    20 ml mustard
    20 ml saus lea & perin’s
    35 gram gula putih
    3 lembar daun bay
    15 gram garam
    CARA MEMBUAT (MENGOLAH BAHAN SUSU) :
    1. Tumis bawang putih dan bawang bombai sampai harum, kemudian tambahkan pasta tomat dan saus tomat.
    2. Tambahkan mustard dan saus lea & perin’s, lalu masak sambil diaduk.
    3. Masukkan gula putih dan garam.
    4. Hidangkan saus BBQ.
    SAUS BLACK PAPPER :
    50 ml demiglace
    10 gram lada hitam
    10 gram margarin
    10 gram beef stock
    10 gram bawang putih
    2 lembar daun bay
    15 ml cream
    Gula putih secukupnya
    Garam secukupnya
    CARA MEMBUAT SAUS BLACK PAPPER :
    1. Bawang putih dicincang halus, lalu ditumis sampai harum.
    2. Tambahkan lada hitam, tumis hingga harum.
    3. Masukkan demiglace, masak sampai mendidih.
    4. Campurkan daun bay, beef stock, gula, garam, dan cream.
    5. Hidangkan black pepper sauce.
    SAUS MUSHROOM
    50 ml demiglace
    50 gram mushroom
    10 gram margarin
    15 gram bawang putih
    15 gram bawang bombai
    2 lembar daun bay
    10 gram beef stock
    Garam secukupnya
    Gula putih secukupnya
    Merica secukupnya
    20ml cream
    CARA MEMBUAT SAUS MUSHROOM :
    1. Tumis bawang putih, bawang bombai, dan daun bay.
    2. Blender demiglace dan mushroom sampai halus.
    3. Campurkan tumisan dengan bahan yang diblender, masak di atas api hingga mendidih.
    4. Masukkan beef stock, garam, gula putih, merica, dan cream.
    5. Hidangkan mushroom sauce.
    MIX VEGETABLES :
    BAHAN :
    20 gram irisan wortel
    20 gram irisan jagung
    20 gram irisan zucchini
    10 gram irisan bawang bombai
    Garam secukupnya
    Gula putih secukupnya
    Merica secukupnya
    CARA MEMBUAT SAUS MUSHROOM :
    1. Tumis bawang bombai sampai harum, kemudian tambahkan wortel, jagung, dan zucchini
    2. Tambahkan garam, gula dan merica