Tag: Kacang mede

  • Resep Wingko Babat

    Resep Wingko Babat

    BAHAN :
    * 250 gr tepung ketan
    * 100 gr kelapa setengah tua dikupas dan diparut
    * 250 gr gula pasir
    * 75 gr margarin
    * 100 ml air
    * 2 butir telur ayam
    * 20 gr coklat bubuk
    * Kacang mede untuk hiasan
    CARA MEMBUAT WINGKO BABAT :
    1. Kocok separuh gula dengan margrin sampai gula hancur, lalu sisihkan (kocokan I).
    2. Kocok separuh gula lagi dengan telur ayam sampai kental, angkat (kocokan II).
    3. Dalam was.kom letakkan tepung ketan bersama kelapa parut, tuangi kocokan gula dan telur (kocokan II)
    serta gula dengan margarine (kocokan I),
    uangi air sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai rata, beri coklat bubuk, aduk rata.
    4 Adonan dimasukkan ke dalam cetakan yang telah dialasi daun pisang dan diolesi minyak,
    lalu taburi atasnya dengan kacang mede.
    5. Panggang dalam oven sampai masak, angkat.
    6. Hidangkan dengan dipotong-potong.

    Untuk = 16 potong (1 potong = 179 kalori)

  • Resep Mixed Seeds Filling

    Resep Mixed Seeds Filling

    BAHAN :
    Wijen sangria / panggang 50 gr
    Kacang mede goreng cincang halus 50 gr
    Kwaci panggang 50 gr
    Almond panggang 50 gr
    Kenari panggang cincang halus 50 gr
    Tangkwe / kundur manis 50 gr
    Filling nanas jadi 500 gr
    CARA MEMBUAT MIXED SEEDS FILLING :
    1. Campur semua bahan mixed seeds, aduk sampai menempel di filling nanas
    2. Bungkus adonan dengan adonan kulit, dan bulatkan.
    3. Masukkan ke dalam cetakan.
    (Proses selanjutnya sama seperti penyelesaian Tiramisu Filling)
    Lalu panggang dengan suhu 1800 C selama 10 menit.
    Kemudian oles dengan eggwash dan panggang lagi dengan suhu yang sama selama 15 menit.