Tag: TELUR PUYUH JAMUR

  • Resep Telur Puyuh Jamur

    Resep Telur Puyuh Jamur

    BAHAN :
    20 butir telur puyuh, 1/2 kaleng jamur
    2 ikat sawi hijau
    5 batang daun bawang
    1 sendok makan kecap manis
    1 sendok makan kecap asin
    1/2 sendok makan gula
    1/2 sendok teh merica halus
    1 sendok makan angciu
    CARA MEMBUAT TELUR PUYUH JAMUR :
    Telur direbus dikupas dan direndam dengan kecap asin selama 15 menit.
    Tumis bawang dan masukkan jamur lalu angcin
    Tumis bawang dan masukkan jamur lalu angcin biarkan 2 menit.
    Masukkan semua bumbu yang lain tambah 1 sendok teh maizena.
    Setelah mendidih masukkan telur tadi.