BAHAN :
2 Mangkok buncis
1/2 Mangkok daging
2 Mangkok kaldu daging
BUMBU :
5 Biji bawang merah
3 Siung bawang putih
5 Buah belimbing wuluh
1 Lembar daun salam
1 Potong Laos
Gula, Garam, Vitsin secukupnya
CARA MEMASAKNYA
1.Buncis dipotong-potong rneniadi tiga bagian (± 1.5cm)
2.Daging dipotong persegi
3.Semua bumbu diiris tipis, kemudian ditumis dengan sedikit minyak.
4.Sesudah itu buncis dimasukkan bersama dengan air kaldu.
5.Bila perlu, buncis bisa diganti kacang panjang
6.Terakhir bubuhkan garam dan vitsin, tunggu sampai mendidih/masak, siap untuk di sajikan.
Tag: bawang merah
-

Resep Asam Asam
-

Resep Bumbu Rujak Pepaya Muda
Bahan:
200 gram pepaya muda dipotong kotak
200 gram kikil, direbus, dipotongpotong
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas, dimemarkan
1 batang serai, dimemarkan
850 ml air
1 sendok makan garam
1 1/2 sendok teh gula merah
1.200 ml santan dari 1/2 butir kelapa
2 buah tomat, dipotong-potong
2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu halus:
8 butir bawang merah
3 siung bawang putih
4 buah cabai merah
3 butir kemiri
1/2 sendok teh terasi, dibakar
Cara membuat:
1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, lengkuas,
dan serai sampai harum.Tambahkan pepaya muda. Aduk sampai layu.
2. Masukkan kikil. Aduk rata. Tambahkan santan, garam, dan gula merah.
Masak sampai matang.
3. Tambahkan tomat. Masak lagi sampai mendidih.Untuk 6 porsi
-

Resep Bakso Menara
BAHAN :
5 buah tahu
1 mangkok daging
2 butir telur ayam
3 sendok makan maizena 2 sendok makan mentega
BUMBU :
1 buah cabe merah
2 siung bawang putih
2 batang daun bawang merah
2 batang kucai
3 batang seledri, Garam dan vitsin secukupnya
CARA MEMASAK :
1.Daging dicincang halus dan tahu juga dilumatkan sampai halus.
2.Telur dikocok, cabe rnerah dirajang halus demikian pula daun seledri dan daun bawang merah.
3.Campurkan semua bahan menjadi masukkan ke loyang yang sebelumnya sudah diolesi mentega
4. Kukus selama ±1 jam.
5.Sesudah masak pindahkan ke piring saji dan siram dengan Saos Fu Yung Hai.
(Saos Fu Yung Hai akan diterangkan pada jenis saos).
6.Saat menyajikan bisa dihias dengan goreng kentang.
Telur rebus dan irisan tomat. -

Resep Gangan Telur Puyuh
Bahan:
20 butir telur puyuh rebus
800 ml air
1 batang serai, dimemarkan
2 buah cabal hijau, dipotong serong
2 buah tomat hijau, dipotong-potong
1 sendok teh garam
1 sendok teh gula pasir
2 sendok teh air asam (dari 1 1/2 sendok teh asam jawa dan 1 sendok makan air)
Bumbu halus:
2 buah cabai merah
1/2 sendok teh terasi, digoreng
3 slung bawang putih
8 butir bawang merah
2 cm kunyit, dibakar
1 cm jahe
3 butir kemiri
Cara membuat:
1. Didihkan air. Masukkan humbu halus, serai, cabal hijau, tomat
garam, cula pasir, dan telur puyuh rebus. Masak sampai matang.
2. Tambahkan air asam. Didihkan. Angkat.Untuk 4 Porsi
-

Resep Ikan Kembung Bumbu Putih
Bahan:
4 ekor ikan kembung
2 sendok teh air jeruk nipis
1/2 sendok teh garam
2 slung bawang putih, diiris tipis
4 butir bawang merah, diiris tipis
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas, dimemarkan
2 cm jahe, dimemarkan
200 ml air
3/4 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
5 buah cabai rawit, dipotong 2 panjang
3 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu halus:
3 siung bawang putih
5 butir bawang merah
5 butir kemiri, disangrai
Cara membuat:
1. Lumuri ikan kembung dengan air jeruk nipis dan garam. Diamkan 15 menit.
2. Goreng dalam minyak yang sudahdipanaskan sampai matang dan kering.
3. Panaskan minyak. Tumis bawang putih,bawang merah, daun salam, lengkuas,
jahe, dan bumbu halus sampai harum.
4. Masukkan air, garam, gula pasir, dan cabai rawit.
Masak sampai mendidih dan kuah mengental,
5. Tambahkan ikan kembung. Aduk rata. Angkat. Sajikan.Untuk 4 porsi
-

Resep Kangkung Tumis Petis
Bahan:
2 ikat (425 gram) kangkung, disiangi
50 gram cumi asin, dipotong-potong
1 1/2 sendok makan petis udang
200 ml air
1 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu halus:
2 slung bawang putih
5 butir bawang merah
1 cm jahe
1 cm lengkuas
1/4 sendok teh merica
Cara membuat:
1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus sampai harum.
Tambahkan cumi asin dan petis udang. Aduk rata.
2. Tambahkan kangkung. Aduk sampailayu.
3. Masukkan air, garam, dan gula pasir.
Masak sampai matang.Untuk 4 porsi
-

Resep Keripik Mi Bawang Manis
BAHAN:
200 Gram tepung terigu protein sedang
20 Gram tepung maizena
30 Gram gula tepung
2 Butir telur
½ Sendok teh baking powder
1 Sendok teh garam
50 Gram bawang merah, diiris, digoreng setengah matang, dihaluskanBahan taburan: (ayak jadi satu)
30 Gram gula tepung
1/2 Sendok teh garam
2 sendok teh bawang putih bubukCARA MEMBUAT:
1. Aduk rata bahan.
2. Giling adonan di gilingan mi.Mulailah dari gilingan terbesar.
Giling 2-3 kali sampai terbentuk lembaran yang licin.
Kurangi besar gilingan. Giling lagi 2-3 kali.
Setelah terbentuk lembaran yang licin, kurangi lagi
ukuran gilingan, begitu seterusnya hingga ketebalan nomor 4.
3. Masukkan ke potongan mi.
4. Ambil sendok sayur yang sudah diberi minyak. Letakkan mi. Semprot adonan dengan sedikit air.
5. Goreng dalam minyak yang sudah dipanaskan sampai matang.
6. Sajikan dengan bahan taburan.
Untuk 300 Gram


