Tag: minyak

  • Resep Machboos Or Fooga

    Resep Machboos Or Fooga

    Machboos or Fooga merupakan jenis masakan yang berasal dari Timur Tengah. Kalau di Indonesia,
    Machboos or Fooga biasanya disajikan pada saat hari raya Idul Adha. Hmm…sesekali boleh juga kan memasak Machboos or Fooga, tidak harus saat hari Idul Adha saja bukan??!!
    Resep Bahan Machboos or Fooga :
    • 3 potong ayam paha atas bawah
    • 1/z sendok teh garam
    • 1/z sendok teh merica bubuk
    Bahan Kaldu Machboos or Fooga :
    800 ml air
    2 blok kaldu ayam bubuk
    1/z sendok teh air jeruk lemon
    1/4 sendok teh kunyit bubuk
    1/4 sendok teh kayumanis bubuk
    1/4 sendok teh jintan bubuk
    1/4 sendok teh kari bubuk
    1/z sendok teh cabai bubuk
    1/4 sendok teh garam
    Bahan Nasi Machboos or Fooga :
    • 400 gram beras
    • 2 siung bawang putih, dicincang halus
    • 1/z buah bawang bombay, dicincang halus
    • 1 buah tomat, dipotong dadu
    • 1/8 sendok teh kayumanis bubuk
    • 1/z sendok teh air asam
    • 1/8 sendok teh jintan bubuk
    • 1/4 sendok teh kari bubuk
    • 1/4 sendok teh cabai bubuk
    • 1/z sendok teh garam
    • 1 sendok makan minyak untuk menumis
    Cara Membuat Machboos or Fooga :
    1. Kaldu : rebus semua bahan kaldu hingga mendidih.
    2. Lumuri ayam dengan garam dan merica bubuk Diamkan 20 menit. Gorenv avam samnai herkulit
    3. Nasi : panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.
    Tambahkan tomat. Aduk sampai tomat layu.
    4. Masukkan beras, kayumanis bubuk, air asam, jintan bubuk, kari bubuk, cabai bubuk, dan garam.
    Aduk rata.
    5. Tuang di 3 pinggan tahan panas yang dioles margarin. Letakkan satu potong ayam di masing-masing pinggan.
    6. Bagi 3 air kaldu. Tuang masing-masing air kaldu di masing-masing pinggan.
    7. Tutup rapat dengan alumunium foil. Oven 40 menit dengan suhu 170°C. Angkat. Aduk-aduk nasi.
    oven lagi 20 menit dengan suhu 170°C sampai matang.
    8. Angkat dan sajikan.

    Untuk 3 porsi

  • Resep Sarden Isi

    Resep Sarden Isi

    APA boleh buat, kita akan kembali memasak sarden. Tetapi kali ini dengan isian. Suatu variasi hidangan sarden yang menjanjikan kelezatan tiada tara. Sungguh unik dan sedap. Bila Anda berhasil memasak Sarden Isi dengan benar, berarti Anda sudah menjadi ratu rumah tangga yang luar biasa. Sekarang, buktikanlah.
    BAHAN YANG DIPERLUKAN :
    1 kg ikan sarden segar
    1/4 minyak
    1/2 sdm gula
    1 sdm daun seledri segar yang diiris halus
    2 bawang merah diiris halus
    garam dan lada hitam secukupnya
    irisan jeruk nipis untuk hiasan
    1/4 gelas anggur
    20 gr ikan teri ditumbuk.
    CARA PEMBUATAN SARDEN ISI :
    1. Panaskan terlebih dulu oven sampai 180 derajat celcius. Buang kepala ikan. Belah perut masing-masing ikan sarden dan
    buang isinya. Angkat dan buang tulang belakang dengan menggunakan jari Anda untuk menariknya dari kulit secara
    perlahan-lahan. Potong di ujung tulang di ekor. Lalu cuci dengan air garam dan keringkan dengan kertas tisu.
    2. Panaskan setengah minyak yang dibutuhkan ke dalam penggorengan. Masukkan ikan ten dan goreng hingga matang.
    Sesudah itu angkat dan keringkan.
    3. Masukkan ikan teri yang sudah dikeringkan, gula, daun seledri, bawang merah,
    garam dan lada ke dalam perut ikan sarden, masingmasing sebanyak 2 sendok teh.
    4. Susun ikan sarden yang telah diisi di atas piring saji tahan panas yang telah terlebih dulu diberi minyak.
    Tuang sisa campuran untuk isian tadi di atas sarden. Masak selama 30 menit,
    Lalu hidangankan dengan senyuman bahagia.

    Nikmati dan rasakan kelezatan ikan sarden dengan isian sederhana: ikan teri,
    jeruk nipis, dan daun seledri. Bila Anda menyakikan hidangan ini, puji-pujian
    akan Anda terima dari seluruh keluarga. Lakukanlah!

  • Resep Spaghetti Siram Tuna Pedas

    Resep Spaghetti Siram Tuna Pedas

    BAHAN :
    • Minyak 2 sendok makan, untuk menumis
    • Bawang putih 2 siung, memarkan
    • Jahe segar 1 cm, kupas, memarkan
    • Daun bawang 2 batang, memarkan
    • Cabai merah keriting 6 buah, belah membujur, bagi 2 bagian
    • Ikan tuna 200 gram, potong dadu
    • Udang 200 gram, kupas kulit, belah punggungnya
    • Spagheti 250 gram, rebus hingga lunak
    BUMBU,ADUK RATA:
    • Kecap asin 2 sendok makan
    • Minyak wijen 1/2 sendok makan
    • Tepung maizena 1 sendok makan
    • Gula pasir 1 sendok teh
    • Merica hitam 1 sendok teh, memarkan
    • Kaldu ayam 50 ml
    CARA MEMBUAT SPAGHETTI SIRAM TUNA PEDAS :
    1. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga harum.
    Masukkan daun bawang, cabai merah keriting, dan jamur, aduk hingga layu.
    2. Tambahkan ikan tuna, udang dan campuran bumbu, aduk rata.
    Masak diatas api kecil hingga kuah kental dan mendidih. Angkat.
    3. Taruh spagheti di piring saji, siram dengan tuna pedas. Sajikan.

    Lama Persiapan : 30 menit
    Lama Memasak : 60 menit
    Standar Hasil Jadi : 4 porsi

  • Resep Nasi Bakar Ayam Jamur

    Resep Nasi Bakar Ayam Jamur

    BAHAN :
    ► 500 gr nasi pulen.
    ► 150 ml santan.
    ► 2 lbr daun salam.
    ► 1 btg serai.
    ► 1 sdt garam.
    ► Daun pisang.
    ► Tusuk gigi.
    ISI :
    ► 5 pasang ati ampela ayam.
    ► 300 gr jamur merang, bersihkan, iris tipis.
    ► 2 ikat daun kemangi, petik daunnya.
    ► 15 bh cabai rawit merah.
    ► 5 lbr daun jeruk, sobek-sobek.
    ► 100 ml santan.
    ► 2 sdm minyak untuk menumis.
    BUMBU HALUS :
    ► 1 sdt ketumbar.
    ► 7 bh bawang merah.
    ► 3 siung bawang putih.
    ► 1/2sdt gula merah.
    ► 1 sdt garam.
    ► 1/2sdt lada.
    ► 1 cm jahe.
    CARA MEMBUAT NASI BAKAR AYAM JAMUR :
    ► Campur nasi pulen dengan santan, garam, daun salam, serai masak hingga kering.
    ► Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun jeruk, serai, hingga harum, lalu masukkan
    ampela ati, masak hingga berubah warna.
    Tambahkan santan, jamur merang, kemangi, cabai rawit merah,
    masak hingga semua bahan matang. Angkat dari api.
    ► Ambil 2 lembar daun pisang, taruh 3 sendok makan nasi, lebarkan dengan sendok,
    taruh 2 sendok makan bahan isi, bungkus bentuk lontong, semat ke dua ujungnya dengan lidi.
    Lakukan hingga seluruh bahan habis.
    ► Kukus dalam dandang panas, angkat, sisihkan.
    Bakar nasi ayam jamur di atas bara api hingga daun berwarna kecokelatan.

    Untuk 6 orang

  • Resep Soto Banjar

    Resep Soto Banjar

    BAHAN :
    1/2 ekor (500 gr) ayam kampung.
    2.000 ml air.
    3 lembar daun jeruk.
    1 batang serai, memarkan.
    1/2 cm lengkuas, memarkan.
    2 cm kayu manis.
    Minyak untuk menggoreng dan menumis.
    BUMBU HALUS :
    10 butir bawang merah.
    3 siung bawang putih.
    10 butir merica.
    1 cm. jahe.
    1 cm. kunyit.
    2 sdt. garam:
    PELENGKAP :
    1 genggam (50 gr) soun, rendam air panas, tiriskan.
    3 butir telur rebus, belah beiah.
    Perkedel kentang.
    2 sdrn bawang goreng.
    2 sdm seledri iris.
    Sambal cabai
    1 bh. jeruk nipis, ambil airnya.
    4 buah ketupat/lontong (kalau suka) , potong-potong.
    CARA MEMASAK SOTO BANJAR :
    1. Belah ayam menjadi 4 bagian, lalu rebus bersama daun jeruk, serai, lengkuas, dan kayu manis.
    2. Panaskan 2 sdm. rninyak goreng, tumis bumbu halus hingga harurn,
    masukkan ke dalarn rebusan ayam. Masak hingga ayam lunak,
    3. Keluarkan ayarn dari kaldurnr i, lalu goreng hingga kekuningan.
    Setelah dingin , suwar suwir daging ayam.
    4. Ukur kaldu ayam scrbanyak 1 .500 ml, bila kurang tambahkan air panas. Didihkan.
    MENGHIDANGKANNYA :
    – Dalam mangkuk cekung, taruh ayarn dan soun.
    Tuangi kaldu, lalu teruh telur rebus, perkedel, taburi bawang goreng dan seledri.
    – Dimakan dengan sambal cabai dan percikan air jeruk nipis.
    Sertakan ketupat/lontong.

  • Resep Qatayef

    Resep Qatayef

    BAHAN :
    • satu setengah sendok teh ragi kering
    • setengah sendok teh gula
    • Satu setengah cangkir air hangat
    • 1 cangkir tepung semua tujuan
    • 1 cangkir tepung semolina
    • 1 sendok susu
    • Setengah sendok teh baking soda
    • Garam
    • Minyak untuk menggoreng
    BUMBU :
    • 1 sendok teh kayu manis
    • 2 sendok gula
    • Mentega menyebar di panekuk
    CARA MEMASAK :
    1. Dalam mangkuk campurkan ragi dengan 1/4 cup air hangat dan gula dan biarkan dulu sampai berbusa.
    2. Sementara itu dalam mangkuk besar menggabungkan tepung, susu bubuk, baking soda dan garam.
    3. Perlahan tambahkan sisa air untuk bahan-bahan kering menggunakan tangan/
    mixer untuk menggabungkan mereka.
    4. Ketika adonan menyerupai susu kental tambahkan ragi campuran.
    5. Tutup dan diamkan selama 3 jam.
    MEMBUAT PENEKUK :
    6. Tuangkan kurang 1/4 cangkir adonan ke wajan.
    7. Masak sampai seluruh permukaan pancake telah gelembung dan tidak lagi memiliki kemilau,
    Namun tetap pucat.
    8. Tutup dengan handuk dan ulangi prosedur.
    9. Tambahkan minyak ke wajan sesuai yang diperlukan.
    10.Stack dimasak pancake dengan dibatasi kertas lilin,
    11.Untuk penyajian: sebarkan setiap pancake dengan mentega dan taburan gula dan kayu manis

  • Resep Salad Kalkun Saus Cranberry

    Resep Salad Kalkun Saus Cranberry

    BAHAN :
    125 g watercress
    500 g irisan daging kalkun matang
    2 jeruk manis kecil
    2 sendok makan saus cranberry
    1 sendok makan minyak
    1 sendok teh cuka anggur putih
    2 sendok makan kacang pistachio cincang
    CARA MEMBUAT SALAD KALKUN SAUS CRANBERRY :
    1. Cuci dan tiriskan watercress.
    Petik menjadi tangkai-tangkai besar, atur di atas piring saji.
    2. Atur irisan kalkun di atas watercress. Kupas jeruk, buang kulit arinya.
    Iris dan atur di sekeliling kalkun. Taruh saus cranberry, minyak dan cuka di atas kalkun.
    Tabur dengan pistachio.

    Catatan: Untuk hasil terbaik, gunakan daging bagian dada.

    Persiapan: 15 menit
    Waktu masak: –
    Hidangan: 4 orang

  • Resep Salad Brie Dan Pir

    Resep Salad Brie Dan Pir

    BAHAN :
    200 g keju `brie’
    3 buah pir sedang
    1 selada butter atau mignonette
    3 sendok makan minyak
    1 sendok makan cuka tarragon
    1/3 cangkir kacang pecan cincang
    CARA MEMBUAT SALAD BRIEDAN PIR :
    1. Keju brie diiris baji tipis. Belah masingmasing pir menjadi 4,
    buang bijinya, dan iris tipis tanpa dikupas.
    2. Cuci dan tiriskan selada, lalu robek-robek kecil dan atur dalam piring saji.
    Taruh brie dan pir di atasnya.
    3. Kocok rata minyak dan cuka dalam botol selai.
    Tuangkan dressing ke salad dan tabur dengan kacang pecan.
    CATATAN :
    Gantikan brie dengan keju Camembert tua (ripe) yang penuh cita rasa.
    Pastikan bahwa keju berada pada suhu ruangan saat disajikan.

    Persiapan:15 menit
    Waktu masak: –
    Hidangan: 4 orang

  • Resep Salad Tahu Ala Asia

    Resep Salad Tahu Ala Asia

    BAHAN :
    2 sendok teh sambal manis Thailand
    1/2 sendok teh jahe parut
    1 siung bawang putih, memarkan
    2 sendok teh kecap
    2 sendok makan minyak
    250 g tahu
    100 g kacang kapri, potong 3 cm
    2 wortel kecil, potong korek api
    100 g kol merah, iris
    2 sendok makan kacang, tumbuk kasar
    CARA MEMBUAT SALAD TAHU Ala ASIA :
    1. Kocok sambal, jahe, kecap, dan minyak dalam botol selai. Potong tahu sebesar 2 cm.
    Campur tahu dengan bumbu, aduk rata. Tutup dan simpan 1 jam dalam lemari es.
    Masak kacang polong 1 menit dalam air mendidih,
    angkat dan masukkan dalam air es. Tiriskan.
    3. Campur kacang polong, wortel, kol, dan tahu, aduk rata. Pindahkan ke mangkuk atau piring saji. Tabur dengan kacang dan sajikan segera.

    Persiapan: 20 menit +
    diamkan 1 jam
    Waktu masak: –
    Hidangan: 4 orang

  • Resep Saus Pedas

    Resep Saus Pedas

    BAHAN :
    ► 15 sendok makan air matang.
    ► 1 sendok makan air jeruk.
    ► 1 sendok makan gula pasir.
    ► 4 sendok makan air jahe.
    ► 5 sendok teh minyak wijen.
    ► 5 sendok makan kecap asin.
    ► 3 sendok teh saus hoisin.
    ► 5 sendok teh cuka beras.
    ► 5 buah cabai merah, haluskan.
    ► 6 sendok makan minyak.
    ► 1/2sendok teh garam.
    ► 1/4 sendok teh merica bubuk.
    ► 1 siung bawang putih, cincang.
    ► 1 cm jahe, cincang.
    ► 1/2batang daun bawang, cincang.
    ► 1 sendok makan daun ketumbar, cincang.
    CARA MEMBUAT SAUS PEDAS :
    ► Campur 1/3 resep air matang dengan sari jeruk, aduk hingga rata sisihkan.
    ► Campur 1/3 resep air matang dengan gula, aduk hingga rata,sisihkan.
    ► Campur 1/3 resep air matang dengan air perasan jahe, aduk hingga rata, sisihkan.
    ► Panaskan minyak, lalu masukkan cabai merah, tumis hingga tercampur rata, sisihkan.
    ► Campur semua bahan menjadi satu, aduk hingga rata.

    Ukuran porsi: 50 potong