Tag: thyme

  • Resep Steak Ayam Saus Putih

    Resep Steak Ayam Saus Putih

    BAHAN:
    • 2 buah dada ayam, potong 2
    • 50 gram mentega
    • 2 siung bawang putih, cincang halus
    • 1 sendok teh thyme
    • 1 lembar bayleaf
    • 1/2 sendok teh rosemary
    • 1/2 sendok teh tarragon
    • 1/2 sendok teh garam
    • 1/4 sendok teh merica
    • 1 sendok makan daun bawang kecil, iris halus
    BAHAN SAUS:
    • 1 siung bawang putih, cincang halus
    • 1 sendok makan air lemon
    • 1/2 sendok teh garam
    • 1/4 sendok teh merica
    • 20 gram tepung terigu
    • 150 ml susu
    • 50 ml krim kental
    • 100 ml kaldu
    • 1 sendok makan L&P sauce
    CARA MEMBUAT STEAK AYAM SAUS PUTIH:
    1. Rendam ayam dalam bawang putih, thyme, bayleaf, rosemary, tarragon, garam, merica, dan daun bawang selama 30 menit.
    2. Lelehkan mentega. Goreng ayam di dalamnya dengan api sedang selama 10 menit. Angkat.
    3. Kini buat sausnya. Panaskan sisa mentega bekas menggoreng. Masukkan tepung terigu. Aduk sampai kecokelatan. Tuangkan sedikit demi sedikit susu, krim, kaldu, garam, merica, dan L&P sauce. Setelah kental, angkat dan siram ke atas ayam. Sajikan hangat.

    Untuk 2 porsi

  • Resep Sausage Pot

    Resep Sausage Pot

    BAHAN:
    • 10 buah sosis sapi, potong 3 bagian
    • ½ buah paprika merah, iris panjang
    • ½ buah paprika kuning, iris panjang
    • ¼ buah bawang bombai merah, iris panjang
    • 12 buah black olive iris tipis
    • 75 gram daun basil
    • 150 ml white wine
    • 100 ml air
    • 3 sdm minyak zaitun, untuk menumis
    BUMBU:
    • 4 butir bawang merah, cincang halus
    • 3 siung bawang putih, cincang halus
    • 1 sdt thyme
    • 1 1/2 sdt pasta tomat
    • 3/4 sdt merica hitam bubuk
    • 3/4 sdt garam
    • 1/2 sdt gula pasir
    CARA MEMBUAT SAUSAGE POT:
    1. Panaskan minyak zaitun dalam panci dengan penutup, tumis bawang hingga harum. Masukkan sosis sapi, thyme, pasta tomat, merica,garam dan gula.
    2. Tuangi white wine, masak 2 menit hingga harum.
    3. Tambahkan air, tutup panci dan masak hingga air menyusut.
    4. Tambahkan paprika, bombai merah dan black olive. aduk rata dan tutup sebentar panci hingga paprika layu. Angkat.
    5. Sajikan dengan taburan daun basil segar.

    Untuk + 8 porsi

  • Resep Kentang Tortilla

    Resep Kentang Tortilla

    BAHAN:
    300 gram kentang kupas, iris tipis
    5 butir telur, kocok lepas
    1/2 buah bawang bombai, cincang halus
    3/4 sdt garam
    1/2 sdt cabai bubuk
    1/2 sdt oregano
    1/2 sdt thyme
    150 gram udang kupas, cincang kasar
    5 sdm minyak goreng
    HIASAN:
    Udang kupas, sisakan ekornya, belah punggung dan rebus.
    Peterseli, Tortilla
    CARA MEMBUAT KENTANG TORTILLA:
    1. Goreng kentang hingga empuk dan matang. Angkat dan tiriskan.
    2. Campur kentang goreng, telur, bawang bombai, garam, cabai bubuk, oregano, thyme dan udang cincang, aduk Pata.
    3. Panaskan minyak goreng dalam pan dadar 18 cm.
    4. Tuang adonan, masak dengan api kecil dan tutup pan. Masak hingga telur matang. Angkat dan tiriskan minyaknya.
    5. Potong bulat dadar kentang. Beri hiasan udang, tortilla dan peterseli
    Untuk + 16 potong

  • Resep River Prawn Etouffee

    Resep River Prawn Etouffee

    RIVER PRAWN ETOUFFEE (NEW ORLEANS)
    BAHAN :

    25 gram butter
    10 gram tepung terigu
    15 ml peanut oil
    1 batang seledri chopped
    25 gram onion chopped
    10 gram paprika hijau chopped
    5 gram garlic chopped
    1 pcs bay leaf
    1 gram thyme
    1 gram L&P sauce
    1 gram cayenne pepper
    200 gram udang satung
    Chicken stock secukupnya
    Garam dan merica secukupnya
    CARA MEMBUAT RIVER PRAWN ETOUFFEE (NEW ORLEANS) :
    1. Masukkan semua bahan, kecuali onion, udang.
    2. Masukkan chicken stock, kemudian masak sampai tidak berbau tepung
    3. Masukkan udang, lalu kentalkan dengan cream.

  • Resep Prawn Creole

    Resep Prawn Creole

    PRAWN CREOLE (NEW ORLEANS)
    BAHAN :
    5 gram butter
    10 gram green paprika
    5 gram onion chopped
    5 gram seledri
    5 gram tepung terigu
    1 pcs bay leaf
    125 gram chopped tomat
    ½ sdt L&P sauce
    0,1 gram thyme
    0,1 gram gula
    1 gram garam
    6 tetes tabasco
    200 gram udang satang
    CARA MEMBUAT PRAWN CREOLE (NEW ORLEANS) :
    1. Panaskan butter dengan pan frying, kemudian masukkan paprika, onion, dan seledri, masak sampai layu.
    2. Lalu masukkan tepung,aduk sampai rata hingga berwarna kecokelatan.
    Kemudian masukkan semua bahan kecuali udang.
    3. Panaskan pan, lalu tambahkan semua butter,lalu goreng udang sampai matang.
    Kemudian siram dengan saus, menu siap disajikan.

  • Resep Kuzu Kol Sarmasi (Rolade Kambing)

    Resep Kuzu Kol Sarmasi (Rolade Kambing)

    BAHAN :
    * 300 gram daging kambing
    * 2 sendok makan minyak zaitun
    * 1/ buah bawang bombay, cincang halus
    * 1/4 sendok teh adas wangi
    * 1/ sendok teh thyme
    * 1 sendok teh oregano
    * garam dan merica hitam bubuk secukupnya
    * 2 ikat bayam, seduh sebentar
    * 1 buah wortel, belah 4 memanjang, seduh sebentar
    * 2 siung bawang putih, cincang halus
    * 2 buah tomat parut
    * 300 ml kaldu
    * 1 sendok makan peterseli cincang
    CARA MEMASAK (MEMBUAT) KUZU KOL SARMASI (ROLADE KAMBING):
    1. Tipiskan daging kambing lalu bentangkan. Oles dengan minyak zaitun. Taburkan bawang bombay,
    adas, thyme, oregano, garam, dan merica.
    2. Atur bayam di atas daging lalu letakkan wortel di tengahnya. Gulung dan ikat. Letakkan di dalam
    pinggan tahan panas. Masukkan juga bawang putih, tomat, kaldu, garam, merica.
    Tutup pinggan lalu panggang 1 jam.
    3. Ambil air kaldunya lalu rebus sampai kental. Potongpotong daging lalu sajikan dengan air kaldunya

    Untuk 6 porsi

  • Resep Pumpkin Soup ( Sup Labu )

    Resep Pumpkin Soup ( Sup Labu )

    BAHAN :
    • Labu kuning 250 gram, potong dadu
    • Daun bawang 50 gram
    • Cream 30 ml
    • Air kaldu ayam 1 liter
    • White wile 40 ml
    • Minyak goreng 2 sendok makan
    BUMBU:
    • Bawang bombay 1 buah, cincang kasar
    • Bawang putih 3 siung, cincang kasar
    • Bayleave 3 lembar
    • Thyme 5 gram
    • Merica bubuk secukupnya
    • Garam secukupnya
    CARA MEMBUAT:
    1. Panaskan minyak, tumis bawang putih, bawang Bombay dan daun bawang
    hingga harum. Tambahkan white wine (glaze).
    2. Masukkan labu kuning, air kaldu ayam, bayleave dan thyme. Haluskan dengan blender, saring.
    3. Panaskan kembali, tuang cream dan bumbui dengan garam dan merica. Aduk rata.
    4. Sajikan.

    ≫ UNTUK 5 PORSI

  • Resep Beef Wellington

    Resep Beef Wellington

    BAHAN :
    • Adonan kulit puff pastry 100 gram, siap pakai
    • Daging sapi has dalam200 gram
    • Jamur kancing 120 gram, iris tipis
    • Whipped cream 10 ml
    • Bayam 100 gram (ambil daunnya, cincang)
    • Minyak goreng 4 sendok makan
    • Telur ayam 1 butir, kocok
    BUMBU :
    • Bawang merah 1 butir, cincang kasar
    • Bawang bombay 3 buah, cincang kasar
    • Bawang putih 1 siung, cincang kasar
    • Thyme 1/4 sendok teh
    • Garam secukupnya
    • Merica bubuk secukupnya
    CARA MEMBUAT BEEF WELLINGTON :
    1. Panaskan 2 sdm minyak, tumis daging hingga bagian terluarnya kecokelatan.
    Bumbui dengan garam dan merica, aduk rata. Sisihkan.
    2. Panaskan sisa minyak, tumis bawang bombay, bawang putih bawang merah dan thyme
    hingga harum. Masukkan jamur, bayam, dan cream. Bumbui dengan garam dan merica.
    Aduk rata dan sisihkan. (Duxelles Mushroom).
    3. Susun puff pastry di atas nampan, lapisi dengan duxelles mushroom. Beri daging sapi
    has dalam di atasnya dan gulung hingga seluruh bagian tertutup.
    4. Olesi permukaannya dengan telur kocok hingga rata.
    Panggang dalam oven bersuhu 180°C selama -/+ 15 menit hingga matang. Angkat.
    5. Sajikan.

  • Resep Schotel Mie Bumbu Italia

    Resep Schotel Mie Bumbu Italia

    BAHAN SCHOTEL MIE BUMBU ITALIA :
    BAHAN :
    1 bks mie ayam putih, rebus setengah matang, tiriskan
    Blue Band dan keju Mozarella secukupnya
    Isi I
    500 gram daging sapi cincang
    1 buah bawang bombay, iris halus
    3 siung bawang putih, iris halus
    2 sdm keju parmesan
    1 buah wortel, rebus dan iris dadu kecil
    100 gram kacang polong
    1/2 botol saos tomat Hunt’s
    1 sdm saos samba! Hunt’s
    5 sdm minyak goreng
    100 cc air
    Oregano, bayleaf, bubuk pala, thyme,
    garam, merica, dan bumbu penyedap secukupnya
    Isi II
    1 gelas susu cair Indomilk
    25 gram Blue Band
    25 gram terigu
    Garam secukupnya
    CARA MEMBUAT SCHOTEL MIE BUMBU ITALIA :
    1. Buat isi terlebih dahulu: panaskan minyak, tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. Masukkan daging,
    aduk hingga berubah warna. Tambahkan wortel, kacang polong, keju parmesan, beri saos tomat Hunt’s, saos sambal Hunt’s,
    air, oregano, bayleaf, bubuk pala, thyme, garam, merica dan bumbu penyedap, aduk hingga matang dan agak kering, angkat
    2. Sementara itu buat isi yang kedua:
    Panaskan Blue Band, masukkans teriau, aduk, tuangi susu cair sedikit demi sedikit, beri garam, aduk, kemudian angkat
    3. Olesi pinggan tahan panas dengan Blue Band, ratakan 1/3 bagian mie ke dalamnya,
    masukkan 1/2 bagian isi yang pertama, ratakan. Tutup dengan 1 /3 bagian mie,
    beri isi yang pertama dan tutup kembali dengan sisa mie. Tuangi isi yang kedua di atasnya, taburi dengan keju mozarella,
    panggang hingga matang
    4. Hidangkan