
BAHAN:
300 gram kerang, ukurannya kecil-sedang, bersihkan
3 sendok makan saus tomat,
50 cc air
1 tangkai daun bawang, iris halus
Gula secukupnya
Garam secukupnya
BUMBU (cincang halus):
3 siung bawang merah
3 siung bawang putih
5 buah cabai merah
1 cm jahe
CARA MEMBUAT KERANG SAUS MERAH:
1.Tumis bumbu cincang hingga harum dengan api sedang, masukkan kerang, aduk sebentar.
2. Masukkan saus tomat, gula, garam, dan air, tutup kecilkan api,
masak hingga bumbu meresap dan air sedikit.
3. Sajikan dengan taburan daun bawang di atasnya.
Tags: air, bawang merah, bawang putih, Cabai merah, daun bawang, garam, gula, jahe, kerang, KERANG SAUS MERAH, Olahan Kerang, Saus Tomat